Bahaya Radikal Bebas
Terlalu banyak radikal bebas dapat menyababkan stres oksidatif, yaitu kondisi dimana jumlah radikal bebas lebih banyak dari pada pertahanan antioksidan. Hal ini dapat menyebabkan kerusakan sel dan terganggunya daya tahan tubuh.
Penyakit yang dapat disebabkan oleh paparan radikal bebas antara lain:
- Penyakit Jantung
- Aterosklerosis
- Stroke
- Hipertensi
- Tukak Lambung
- Alzheimer
- Kanker hingga Penuaan dini
Lalu apa itu antioksidan?
Antioksidan adalah molekul yang dapat mencegah radikal bebas. Tubuh kita memiliki antioksidan secara alami, namun jumlahnya seringkali dapat mengimbangi jumlah radikal bebas yang masuk.
Spirulina
Dikenal sebagai salah satu superfood yang mengandung antioksidan tinggi. Beragam kandungan senyawa didalamnya seperti Zeaxanthin, Vitamin D dan B12, Zat besi, Kalsium, Magnesium dan Fosfor yang bermanfaat untuk memelihara daya tahan tubuh.